Pages

Selasa, 22 November 2011

pengertian main board

Motherboard atau biasa juga disebut mainboard merupakan sebuah papan utama dimana terdapat komponen-komponen serta chip controller yang bertugas mengatur lalu lintas data dalam sistem motherboard. Fungsi umum dari Motherboard adalah tempat memasangkan processor, RAM, VGA Card, Sound Card, Internal Modem, dan lain-lain.
Berdasarkan penggunaan prosesornya, Motherboard (mobo) dibedakan menjadi 3 bagian, yaitu :
  • Untuk Dual Processor
  • Untuk Intel Processor
  • Untuk AMD Processor
Sebuah Motherboard terdapat beberapa komponen seperti :
  • Socket Processor
  • Chipset
  • Bus Controller
  • Slot Memory
  • Slot Expansion
  • Port Drive
  • BIOS
  • ROM
  • Power Connector

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Sample text